Fakultas Tarbiyah Selenggarakan BIMTEK Penyusunan Skripsi dan Artikel Ilmiah Mahasiswa
INSUD Lamongan- Senin, 27 November 2023 Fakultas Tarbiyah INSUD Lamongan…
Halo para mahasiswa/i institut pesantren sunan drajat lamongan. Khususnya fakultas tarbiyah. Ini fakultas tarbiyah mau mengadakan kegiatan Training Optimalisasi Potensi. Dimana kegiatan itu bersifat wajib bagi mahasiswa/i fakultas tarbiyah institut pesantren sunan drajat lamongan. Karena kegiatan ini bertujuan menggali potensi potensi para mahasiswa/i khususnya fakultas tarbiyah semester dua. Dan kegiatan akan dilaksanakan besok hari Kamis, 10 Juni 2021 bertempat di gedung pertemuan. Dengan menghadirkan narasumber yang sudah berpengalaman.
INSUD Lamongan- Senin, 27 November 2023 Fakultas Tarbiyah INSUD Lamongan…
Pertama Dalam Sejarah, Keluarga Dewan Pengukuh Ikut Hadir Wisuda INSUD…
Baca Juga Semarak Dies Natalis INSUD XV INSUD Lamongan- Tahun…
Fakultas Tarbiyah Institut Pesantren Sunan Drajat